Jatuh Bangun usaha Bisnis Warrent Buffet

sejak kecil sudah memiliki jiwa pebisnis, menjadikan toko sebagai usaha kecil kecilan. Usai membeli coca cola dari sang kakek, buffet menjualnya kembali dan menciptakan nilai tambah melalui kaleng bekas minuman. hal ini dilakukan saat usia 6 tahun

Bill Gates menanyakan kepanjangan N pada kaos khas Nebraska yang dikenakan. Buffet dengan kelakarnya menjawab bahwa itu adalah singkatan untuk Knowledge ( yang artinya pengetahuan, tetapi cara membacanya dimulai dari huruf N) karena huruf K dalam kata itu memang tidak dibaca dengan pengucapan yang benar

Petimbangan usaha Buffet :

  1. perusahaan tersebut memiliki bidang bisnis yang dapat ia pahami secara mendalam
  2. memiliki prospek jangka panjang dan menguntungkan
  3. dilengkapi dengan manajemen yang jujur dan kompeten
  4. memiliki harga saham yang menarik

Aturan bisnis Buffet yang pertama jangan sampai merugi. yang kedua  jangan sampai melupakan aturan pertama

buku :

  1. the theory of investment value
  2. the intelegent investot by benjamin graham
  3. security analysis by benjamin grahap
  4. common stock and uncommon profit by philip fisher
  5. business adventure : twelve classic tales from the world of wall street by john brooks
  6. the clash of the culrures by john bogle
  7. the outsiders by william thorndike jr
  8. jack : straigh from the gut by jack welch
  9. the essay of warrent buffet
  10. stress test : reflection on financial crises by tim geither
  11. the smartest guys in the room by bethany mclean
  12. john bogle on investing : the first 50 year
  13. sam walton : made in america by sam walton

 

Tinggalkan komentar